20 Kota Paling Ramah di Dunia yang Harus Kamu Kunjungi, Salah Satunya di Indonesia

Buat kamu yang hobi traveling mengelilingi dunia ini, ada banyak tempat menarik yang bisa kamu datangi namun sayangnya tidak semua tempat wisata itu ramah dan bersahabat terhadap para turis yang datang. Ada banyak dari tempat indah di dunia ini yang belum dilengkapi dengan fasilitas yang memadai dan faktor keamanan yang terlalu diabaikan.


Nah ada 20 tempat terbaik di dunia ini yang menawarkan keramahan kepada para turis yang datang untuk berwisata. Kota mana saja? Berikut ini aalah daftarnya :

1. Thimphu, Bhutan
2. Charleston, AS
3. Chiang Mai, Thailand
4. San Miguel de Allende, Meksiko
5. Queenstown, Selandia Baru
6. Galway, Irlandia
7. Dublin, Irlandia
8. Savannah, Georgia
9. Luang Prabang, Laos
10. Cork, Irlandia
11. Ubud, Indonesia
12. Edinburgh, Skotlandia
13. Sydney, Australia
14. Christchruch, Selandia Baru
15. Hobart, Tasmania
16. Auckland, Selandia Baru
17. Nashville, AS
18. Siem Reap, Kamboja
19. Hoi An, Vietnam
20. Reykjavik, Islandia

Kota paling ramah ternyata adalah Thimphu di Bhutan, sehingga banyak sekali wisatawan yang datang ke tempat ini karena mereka merasa dihargai dan bisa menikmati pemandangan alam yang menakjubkan di sini.

Sedangkan di Indonesia, Ubud menjadi tempat yang paling bersahabat bagi para wisatawan. Hal ini karena kebanyakan warga disana memang bekerja untuk memandu para wisatawan, ditambah dengan kearifan lokal dari penduduk di Bali yang membuat banyak wisatawan asing betah disini.